Cara Membuat Title Bar Maker yang lain


Selamat Tahun Baru 2012, sebelumnya saya sudah berbagi dengan kawan Cara Membuat Title Bar Maker dan sekarang saya akan mencoba berbagi lagi dengan kawan Cara Membuat Title Bar Maker dengan cara yang berbeda :r 

Caranya : 
  • Masuk ke Account Blogger dengan ID kawan 
  • Pada Dasbor / Rancangan pilih tambah gadget
  • Pilih tanda (+) pada HTML / JavaScript
  • Copas (copy-paste) script berikut kedalamnya atau bisa digabung pada Gadget yang ada
<script language="JavaScript">
var txt="SELAMAT DATANG DI BLOG RENOVASI.BLOGSPOT.COM - SEMOGA KAWAN NYAMAN DAN PUAS - TERIMA KASIH - ";
var blogcreation=170;
var fress=null;function judulbloggerak() { document.title=txt;
txt=txt.substring(1,txt.length)+txt.charAt(0);
fress=setTimeout("judulbloggerak()",blogcreation);}judulbloggerak();
</script>
  • Ganti Tulisan yang berwarna hijau sesuai dengan selera kawan. 
  • Kalimat / Tulisan akan berjalan pada Bar dari kanan ke kiri 
  • Script ini bisa juga ditempatkan pada :
  1. Edit HTML Template, yaitu tepat diatas kode </body> 
  2. Post Editor pada posisi Edit HTML

0 komentar : “Cara Membuat Title Bar Maker yang lain”



MAU IKLAN ANDA TAMPIL DISINI

Posting Komentar


 
Copyright © Main Kolom 21. All rights reserved
Powered by : Blogger
Dirancang oleh :
BLOGGER EDAN